KEBIJAKAN PENGGUNAAN JARINGAN

KEBIJAKAN PENGGUNAAN JARINGAN

Keamanan jaringan adalah bentuk pencegahan atau deteksipadahal yang bersifat gangguan dan akses tak seharusnya padaSistem Jaringan Komputer.
Kebijakan
 penggunaan jaringan adalah sekumpulan aturan yang dirumuskan untuk mengontrol keamanan jaringan pada jaringansistem di tempat tertentu.

Kebijakan pengguna jaringan dibagi 3, yaitu;
1.     Kebijakanorganisasi
2.     Etikamenggunakanjaringan
3.     Kebijakanmengakses computer

1.     KebijakanOrganisasi
Kebijakan organisasi adalah suatu kebijakan mengenaikeamanan jaringan yang dikeluarkan oleh sebuahorganisasi, instansi atau lembaga tempatdimana systemjaringan tersebut berada.
Kebijakan ini bersifat mengikat atas seluruh member organisasi untuk dipatuhi secara bersama-sama.Pelanggaran terhadap kebijakan ini tentu akanmengakibatkan kerentanan system terhadap serangan. Dan atas dasar itu bagi siapapun yang melanggarakan dikenaisanksi organisasi.
Diantaracontohdarikebijakanorganisasiadalah :

·        Tata kelolasistemkomputer; berupadistribusi peripheral dan device/komputer yang dibolehkanterkoneksidalamsatutitik
·        Pengaturankerapianpengkabelan; memudahkan maintenance danmenghindaridaripotensikerusakan.
·        Pengaturanakseswi-fi; password protected, danmembatasiakseskeluarorganisasiuntuk untrusted device
·        Manajemen data organisasi; jikamemangmenshare database, makaharusdiketahuibagaimanametodepenyimpananaman, danmenerapkan level akses
·        Sinkronisasiantar sub-organ; memudahkanintegrasidanpencapaianmaksimalorganisasi.
·        ManajemenSumberDaya; pengaturan yang terusdipantaubaikdarisisisdmmaupun resources data
·        Maintenance & Checking berkala; menghindariserangandenganadaptifdanpreventif.

2.     Etikamenggunakanjaringan

Setiap kita melakukan suatu kegiatan pasti ada aturan atauetika yang harus dilakukan, karena jika tidak biasberdampak negative bagi kita sendiri maupun orang lain. Begitu juga saat menggunakan jaringan kita juga harusmemperhatikan etika-etika yang berlaku. Diantaranya etikatersebut adalah:
·        MemahamiAksesPengguna
·        MemahamikualitasdayaOrganisasi
·        Pengaturanpenempatan sub-organ

Jaringan computer terkait juga dengan internet.internetmemiliki banyak kelemahan, dalam interaktif perlumembangun suasana yang nyaman bagi lawan interaktifkita. Salah satu kelemahan internet sebagai media interaktifyaitu:
·        Kita tidaktahukondisiemosilawaninteraktif,
·        Kita tidaktahukarakterlawaninteraktif,
·        Kita bisa dengan tidak sengaja menyinggung perasaanseseorang.
Istilah yang dikenal sebagai 'netiket' ataunettiquette.Netiket adalah etika dalam berkomunikasi dalamdunia maya.Etika ini penting dipahami agar tidak sampaiterjadi hal-hal yang tidak diinginkan terutama mispersepsiatau hal lain yang berujung pada pelanggaran undang-undang yang berlaku.Contoh dari netiket:
a.     Jangan Gunakan Huruf Kapital
b.     Etika mengutip “copy paste”
c.      Perlakuan berbeda untuk Pesan Pribadi dengan PesanUmum
d.     Hati-hati terhadap informasi/ berita hoax
e.     Ketika 'Harus' Menyimpang Dari Topik (out of topic/ OOT) berilah keterangan, supaya subject dari diskusitida krancu.
f.       Hindari Personal Attack  
g.     Kritikdan Saran yang Bersifat Pribadi Harus Lewat PM (Personal Message)
h.     Dilarang menghina Agama :
i.        Cara bertanya yang baik :
§  Gunakan bahasa yang sopan.
§  Jangan asumsikan bahwa Anda berhakmendapatkan jawaban.
§  Beri judul yang sesuai dan deskriptif.
§  Tulis pertanyaan anda dengan bahasa yang baikdan mudah dimengerti.
§  Buat kesimpulan setelah permasalahan andaterjawab.

3.     Kebijakan mengakses computer
Dalam suatu kebijakan pengguna jaringan, tidak jarangjuga terdapat kebijakan pengguna saat mengakses computer, diantaranya adalah :
o   Manajemen pengguna; membagi group user menjadibeberapa bagian dari mulai super user (admin) sampaipada guest (tamu)
o   Manajemen system komputer; menerapkan policy (kebijakan) tentang budaya perusahaan/organisasi yang positif harus bagaimana.
o   Manajemen waktu akses; melimitkan akses yang dibolehkan hanya pada waktu-waktu tertentu.



SUMBER:
kreatiflicious.blogspot.co.id

KESIMPULAN :
Dari materi yang sudah dijelaskan diatas bahwakeamanan jaringan memerlukan kebijakan penggunaanjaringan agar mencegah gangguan dari sitem operasijaringan.

            Jawablah pertanyaan dibawah dengan tepat !

1.     Apa yang dimaksud dengan keamanajaringan!
2.     Sebutkan macam macam kebijakan penggunajaringan !
3.     Jelaskan kelemahan internet sebagai media interaktif!
4.     Jelaskan pengertian dari kebijakan organisasi!
5.     Sebutkan etika-etika dalam menggunakan jaringan!

Share on Google Plus

About Unknown

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment

0 komentar:

Posting Komentar