FIREWALL DI HOST DAN SERVER
1. APA ITU FIREWALL ?
- Firewall adalah suatu sistem atau sekelompok sistem yang menetapkan kebijakan kendali akses antara dua jaringan. (Ebook Modul Firewall)
- Firewall adalah salah satu aplikasi pada sistem operasi yang dibutuhkan oleh jaringan komputer untuk melindungi intergritas data/sistem jaringan dari serangan-serangan pihak yang tidak bertanggung jawab. Caranya dengan melakukan filterisasi terhadap paket-paket yang melewatinya. (Ebook Keamanan Jaringan)
2.
FIREWALL DI DUNIA NYATA
·
Firewall adalah dinding (bergerak) yang bisa
memisahkan ruangan, sehingga kebakaran pada suatu ruangan tidak menjalar ke
ruangan lainnya.
·
Tapi sebenarnya firewall di Internet lebih seperti
parit pertahanan disekeliling benteng, yakni mempertahankan terhadap serangan
dari luar.
3.
APA YANG BISA DILAKUKAN OLEH FIREWALL ?
a.
Firewall adalah choke point, yakni pusat
“checkpoint security”. Lebih baik memusatkan “keluar masuk” pada satu titik
ketimbang harus melakukan pemantai di semua tempat.
b.
Firewall bisa memaksakan security policy. Misalnya
jangan sampai ada orang luar yang bisa mengakses directory service dari
perusahaan yang berisis arsip pegawai.
c.
Firewall bisa mencatat aktifitas Internet dengan
efektif, termasuk yang gagal melakukan hacking.
d.
Firewall bisa membatasi orang lain mengintip-intip
jaringan internal, dan kalaupun terhack, maka yang kena hack cuma bagian
tertentu saja.
4.
APA YANG TIDAK DAPAT DILAKUKAN FIREWALL ?
I.
Firewall tidak bisa melindungi dari serangan orang
dalam.
II.
Firewall tidak bisa melindungi serangan yang tidak
melalui firewall tersebut (tidak melalui chocke point). Misalnya ada yang
memasang dial-up service, sehingga jaringan bisa diakses lewat modem.
III.
Firewall tidak bisa melindungi jaringan internal
terhadap serangan-serangan model baru, jadi harus diupgrade aplikasi firewall
atau databasenya.
5.
ILUSTRASI FIREWALL
6.
FUNGSI FIREWALL
v Mengontrol dan mengawasi paket data yang mengalir di
jaringan
v Melakukan
autentifikasi terhadap akses.
v Applikasi proxy
v Mencatat semua
kejadian
di jaringan
di jaringan
7.
CARA KERJA FIREWALL
a.
Menolak dan memblokir paket data yang datang
berdasarkan sumber dan tujaun yang tidak diinginkan.
b.
Menolak dan menyaring paket data yang berasal dari
jaringan intenal ke internet. Contoh nya ketika ada pengguna jaringan internel
akan mengakses situs-situs porno.
c.
Menolak dan menyaring paket data berdasakan konten
yang tidak diinginkan. Misalnya firewall yang terintegrasi pada suatu antivirus
akan menyaring dan mencegah file yang sudah terjangkit virus yang mencoba
memasuki jaringan internal.
d.
Melaporkan semua aktivitas jaringan dan kegiatan
firewall.
8.
PROSES YANG TERJADI PADA FIREWALL
1.
Modifikasi header paket, digunakan untuk
memodifikasi kualitas layanan bit paket TCP sebelum mengalami proses routing.
2.
Translasi alamat jaringan, translasi yang terjadi
dapat berupa translasi satu ke satu ( one to one ), yaitu satu alamat IP
privat dipetakan kesatu alamat IP publik atau translasi banyak kesatu ( many
to one ) yaitu beberapa alamat IP privat dipetakan kesatu alamat publik.
3.
Filter paket, digunakan untuk
menentukan nasib paket apakah dapat diteruskan atau tidak.
9.
BEBERAPA PRINSIP KEAMANAN
v Least previlage: artinya
setiap orang hanya diberi hak akses tidak lebih dari yang dibutuhkan untuk
menjalankan tugasnya.
v Defense in Depth:
gunakan berbagai perangkat keamanan untuk saling membackup. Misalnya dapat
dipergunakan multiple screening router, sehingga kalau satu dijebol, maka yang
satu lagi masih berfungsi.
v Choke point: semua
keluar masuk lewat satu (atau sedikit) gerbang. Syaratnya tidak ada cara lain
keluar masuk selain lewat gerbang.
v Weakest link: “a chain is
only as strong as its weakest link”. Oleh karena itu kita harus tahu persis
dimana weakest link dalam sistem sekuriti organisasi kita.
v Fail-Safe Stance:
maksudnya kalau suatu perangkat keamanan rusak, maka secara default perangkat
tersebut settingnya akan ke setting yang paling aman. Misalnya: kapal selam di
Karibia kalau rusak mengapung, kunci elektronik kalau tidak ada power akan
unlock, packet filtering kalau rusak akan mencegah semua paket keluar-masuk.
v Universal participation:
semua orang dalam organisasi harus terlibat dalam proses sekuriti.
v Diversity of Defense:
mempergunakan beberapa jenis sistem yang berbeda untuk pertahanan. Maksudnya,
kalau penyerang sudah menyerang suatu jenis sistem pertahanan, maka dia tetap
akan perlu belajar sistem jenis lainnya.
v Simplicity: jangan
terlalu kompleks, karena sulit sekali mengetahui salahnya ada di mana kalau
sistem terlalu kompleks untuk dipahami.
10. KONSEP FIREWALL PADA HOST DAN SERVER
11. IMPLEMENTASI FIREWALL DI HOST DAN SERVER
·
Implementasi Firewall di Host
a.
Personal Firewall didesain untuk melindungi
komputer terhubung ke jaringan dari akses yang tidak dikehendaki.
Implementasinya dengan menambahkan beberapa fitur pengaman tambahan seperti
proteksi terhadap virus, anti spyware, anti spam.
·
Implementasi Firewall di Server
b.
Network Firewall didesain untuk melindungi jaringan
secara keseluruhan dari berbagai serangan yang umumnya dijumpai dalam dua
bentuk, yaitu sebuah perangkat terdeteksi atau sebagai perangkat lunak yang
diinstalasikan dalam sebuah server. Implementasinya dengan menggunakan
Microsoft Internet Security and Acceleration Server (ISA Server), Cisco Pix,
Cisco ASA.
12. BEBERAPA APLIKASI FIREWALL
·
ZoneAlarm Free Firewall
·
Comodo Firewall
·
Private Firewall
·
Online Armor Free
·
AVS Firewall
·
IPTables Firewall Open Source
·
OPNSense Firewall Open Source
·
IPFire Firewall Open Source
·
IPCop Firewall Open Source
·
Dll
Firewall memberikan keamanan di sejumlah ancaman online seperti login
Remote, backdoors Trojan, pembajakan Sesi, serangan DOS & DDOS, virus,
cookie mencuri dan banyak lagi. Efektivitas keamanan tergantung pada cara Anda
mengkonfigurasi firewall dan bagaimana Anda mengatur aturan filter. Namun
ancaman utama seperti DOS dan serangan DDOS kadang-kadang dapat mengelola untuk
melewati firewall dan melakukan kerusakan server. Meskipun firewall bukanlah
jawaban yang lengkap terhadap ancaman online, dapat paling efektif menangani
serangan dan memberikan keamanan untuk komputer sampai batas maksimal.
KESIMPULAN :
Jadi Firewall itu
sangatlah penting, karena dengan firewall data pribadi atau data penting jadi
lebih aman dan terjaga.
1.
Bagaimana Implementasi Firewall di
Host ?
2.
Bagaimana Implementasi Firewall di
server ?
3.
Apa itu firewall
?
4.
Bagaimana
cara kerja firewall ?
5.
Sebutkan fungsi
dari firewall !
oke sip min
BalasHapussolder uap
Harrah's Reno Casino and Hotel - Mapyro
BalasHapusReno (NV) - Find your way 나주 출장마사지 around the casino, find where everything 강릉 출장샵 is located with Mapyro and other 김제 출장마사지 useful information from 공주 출장안마 other nearby 충주 출장마사지